
<span style="color: #444444; font-family: HelveticaNeue, 'Helvetica Neue', Helvetica, Arial, sans-serif; font-size: 11.9px; line-height: 21px;">Meningkatnya pertumbuhan PKL di Kawasan Pendidikan UNDIP Tembalang dikarenakan terbukanya peluang untuk beraktifitas dan menggunakan lahan yang ada disana. Pertumbuhan PKL tersebut menimbulkan beberapa permasalahan, salah satunya yaitu permasalahan sampah PKL. Dari permasalahan tersebut diperlukan penelitian tentang kajian karakteristik sampah PKL di Kawasan Pendidikan Universitas Diponegoro Tembalang dengan tujuan untuk menemukan karakteristik sampah PKL, karakteristik lokasi pembuangan sampah PKL, dan proses pengumpulan sampah PKL. Metode penelitian dilakukan dengan menggunakan metode kuantitatif dan teknik analisis yang digunakan adalah deskriptif kuantitatif. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan dua teknik yaitu dengan teknik primer pengumpulan data melalui kuisioner, observasi dan dokumentasi. teknik sekunder dilakukan dengan pengumpulan data dari instansi dan literatur terkait. Hasil yang diperoleh dari penelitian ini yaitu karakteristik sampah PKL Di kawasan Pendidikan UNDIP Tembalang didominasi oleh sampah organik. Jika dilihat dari lokasi pembuangan sampah PKL, maka dapat disimpulkan bahwa masih ada sebagian kecil PKL yang membuang sampah di pinggir jalan raya. Hal ini disebabkan masih kurangnya tempat-tempat sampah yang disediakan oleh dinas kebersihan.</span><span style="color: #444444; font-family: HelveticaNeue, 'Helvetica Neue', Helvetica, Arial, sans-serif; font-size: 11.9px; line-height: 21px;">Meningkatnya pertumbuhan PKL di Kawasan Pendidikan UNDIP Tembalang dikarenakan terbukanya peluang untuk beraktifitas dan menggunakan lahan yang ada disana. Pertumbuhan PKL tersebut menimbulkan beberapa permasalahan, salah satunya yaitu permasalahan sampah PKL. Dari permasalahan tersebut diperlukan penelitian tentang kajian karakteristik sampah PKL di Kawasan Pendidikan Universitas Diponegoro Tembalang dengan tujuan untuk menemukan karakteristik sampah PKL, karakteristik lokasi pembuangan sampah PKL, dan proses pengumpulan sampah PKL. Metode penelitian dilakukan dengan menggunakan metode kuantitatif dan teknik analisis yang digunakan adalah deskriptif kuantitatif. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan dua teknik yaitu dengan teknik primer pengumpulan data melalui kuisioner, observasi dan dokumentasi. teknik sekunder dilakukan dengan pengumpulan data dari instansi dan literatur terkait. Hasil yang diperoleh dari penelitian ini yaitu karakteristik sampah PKL Di kawasan Pendidikan UNDIP Tembalang didominasi oleh sampah organik. Jika dilihat dari lokasi pembuangan sampah PKL, maka dapat disimpulkan bahwa masih ada sebagian kecil PKL yang membuang sampah di pinggir jalan raya. Hal ini disebabkan masih kurangnya tempat-tempat sampah yang disediakan oleh dinas kebersihan.</span>
| selected citations These citations are derived from selected sources. This is an alternative to the "Influence" indicator, which also reflects the overall/total impact of an article in the research community at large, based on the underlying citation network (diachronically). | 0 | |
| popularity This indicator reflects the "current" impact/attention (the "hype") of an article in the research community at large, based on the underlying citation network. | Average | |
| influence This indicator reflects the overall/total impact of an article in the research community at large, based on the underlying citation network (diachronically). | Average | |
| impulse This indicator reflects the initial momentum of an article directly after its publication, based on the underlying citation network. | Average |
